Rahasia lyrics

by

Indra Lesmana


[Lirik "Rahasia"]

[Verse 1]
Jauh sudah melangkah
Terkadang kini menyerah
Bayang-bayangmu di masa lalu
Terkadang penuh ragu yang menunggu

[Chorus 1]
Terlintas kata-kata
Seribu tanda tanya
Rahasia di angkasa
Hati kita

[Verse 2]
Setiap tatapmu menyapa
Setiap jiwaku merasa
Dimana kuasa enggan bicara
Hilangkah kelak menerka perihnya

[Chorus 2]
Bila saatnya
Masa menentukan cerita
Serpihan dan rahasia
Hati kita
A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z #
Copyright © 2012 - 2021 BeeLyrics.Net