Buka Buka Buka lyrics

by

Kunto Aji


[Verse 1]
Di kala sepi tidak pernahkah terpikir
Pelabuhan impian itu mungkin aku
Mau tapi ragu, benci tapi rindu
Atau pura-pura tidak tahu

[Chorus]
Semua tahu aku jatuh hati padamu
Tapi mengapa tak juga kau buka matamu
Mereka tahu aku jatuh hati padamu
Tapi mengapa tak juga kau buka matamu

[Verse 2]
Lihat sekeliling, bukalah cakrawalamu
Sejelas ini mauku
Kutarik daun telingamu
Bukalah matamu yeah

[Chorus]
Monyetpun tahu aku jatuh hati padamu
Tapi mengapa tak juga kau buka matamu
Mereka tahu aku jatuh hati padamu
Tapi mengapa tak juga kau buka matamu

[Outro]
Tapi mengapa tak juga kau buka matamu
Tapi mengapa tak juga kau buka matamu
Buka buka matamu
A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z #
Copyright © 2012 - 2021 BeeLyrics.Net