Tuhan di Reruntuh Kota lyrics

by

Dongker


[Verse 1]
Lapar lebih nyata dari dosa
Secepat kilat imanku hilang
Bagai semesta, rumahku lenyap
Tak ada doa yang berguna
Tak ada tangis yang tak tragis
Setan, aaah

[Pre-Chorus]
Nyaliku kecil bagai nurani
Mengecil tak terbeli

[Chorus]
Bersyukur ateis
Di kota yang bengis
Papan iklan menyilaukan
Hidup kian memilukan
Dituntut harapan
Ribuan mata, ribuan mimpi
Ribuan bunga jadi luka

[Verse 2]
Mana senyummu yang manis?
Membuatku terkikis
Mengingkari nurani
Mengingkari nurani
Kitab mana yang kau hafal?
Kasih mana yang kau halang?
Tai anjing
Takkan berubah
Organisir benci
Mengumpulkan bara
[Instrumental Break]

[Guitar Solo]

[Verse 3]
Siapa
Diriku
Di tengah kota tanpa harapan?
Kenapa
Bertahan?
Karena cinta dan kenangan
Coba genggam cahaya
Hampa dan perc*ma
Angkat tangan tinggi-tinggi
Sisakan jari tengahmu
Menari bersama
Di atas menara
Tak pernah mati
A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z #
Copyright © 2012 - 2021 BeeLyrics.Net