Kamulah Nafasku lyrics

by

Tiket


[Lirik "Kamulah Nafasku"]

[Verse 1]
Hampa terasa
Tanpamu di sisiku
Hanya bintang temani malamku
Selalu ada
Bayangmu hantuiku
Ingatkan aku untuk setia

[Pre-Chorus]
Saat tertawa, saat terluka
Kau selalu ada dengan cinta

[Chorus]
Kamulah nafasku, kamulah hidupku
Yang terangi jiwaku, yang sempurnakan aku
Kamulah nafasku, kamulah cintaku
Yang selamatkan aku dari kerapuhanku

[Verse 2]
Selalu ada
Bayangmu hantuiku
Ingatkan aku untuk setia

[Pre-Chorus]
Saat tertawa, saat terluka
Kau selalu ada dengan cinta
[Chorus]
Kamulah nafasku, kamulah hidupku
Yang terangi jiwaku, yang sempurnakan aku
Kamulah nafasku, kamulah cintaku
Yang selamatkan aku dari kerapuhanku

[Outro]
Kamulah nafasku, kamulah hidupku
Yang terangi jiwaku, yang sempurnakan aku
Kamulah nafasku, kamulah cintaku
Yang selamatkan aku dari kerapuhanku
A B C D E F G H I J K L M N O P Q R S T U V W X Y Z #
Copyright © 2012 - 2021 BeeLyrics.Net