Biar Cinta Menyatukan Kita [New Version] lyrics
by Tiket
[Lirik "Biar Cinta Menyatukan Kita" [New Version]]
[Verse 1]
Coba kau dengar satu pintaku
Ingin sentuh hatimu dengan kasihku
Misteri yang selalu tak terungkap
Tentang dirimu
[Verse 2]
Sesaat saja beri waktumu
Untuk kita lalui juga resapi
Segala yang indah pantas 'tuk dikenang
Rasa ini
[Pre-Chorus]
Jalani saja
Lakukan saja
Kita kan mampu
Melaluinya
[Chorus]
Biarkan saja cinta menyatukan kita
Kan kujaga seharum nafasnya
Jangan sampai tergoreskan luka
Tuntunkanlah hingga akhir kita
[Bridge]
Berikan waktu untukku
Buktikan tutur kata
Segala yang terjadi
Menuntut cerita segalanya indah
[Instrumental]
[Chorus]
Biarkan saja cinta menyatukan kita
Kan kujaga seharum nafasnya
Jangan sampai tergoreskan luka
Tuntunkanlah hingga akhir kita
[Outro]
(Rasa cinta tak mungkin berdusta)
(Bila semua bertumpu jujurnya)
Hanya waktu menjawab semua
Jangan tunggu ujung masa kita